Waspadai Penyakit Yang Sering Diderita Para Guru/Dosen

Berikut di bawah ini adalah penyakit yang sering diderita para guru/dosen:

Oleh Deni Triwardana

1. KUSTA :
Kurang Strategi

2. TBC :
Tidak Bisa Computer

3. KUDIS :
Kurang Disiplin

4. KURAP :
Kurang Persiapan

5. MENCRET :
Mengajar Ceramah Terus

6. SEMBELIT :
Sedikit Membaca Literatur

7. BATUK ASMA :
Belajar Atau Tidak Asal Materi Habis

8. SARIAWAN :
Siapakan Anak Dengan Ringkasan Aman Waktu Ulangan/Ujian

9. KERAM :
Kurang Terampil

10. LESU :
Lemah Sumber

11. WTS (agak memalukan ini) :
Wawasan Tidak Luas

12. MUAL :
Mutu Amat Lemah

13. TIPUS :
Tidak Punya Selera mengajar

14. ASAM URAT :
Asal susun materi, urutan tidak akurat

15. ASMA :
Asal masuk kelas

16. GINJAL :
Gaji Nihil Jarang Aktif dan Lambat

Salah satu obatnya adalah ASPIRIN yaitu : Ajari Siswa Dengan Penuh Inisiatif, Reflektif, Inovatif dan Inspiratif

Sumber: Mari Berbagi

Label: ,

0 Komentar:

Posting Komentar

Berlangganan Posting Komentar [Atom]

<< Beranda